Berikut adalah langkah-langkah yang
jelas untuk merawat sepatu kesayangan anda:
- Bersihkan terlebih dahulu bagian dalam sepatu kulit sapi atau kulit ular anda. Bersihkan dari debu atau kotoran menggunakan lap yang lembab.
- Setelah itu bersihkan bagian luar sepatu menggunakan kuas kecil kering (tanpa air).
- Jika terdapat noda tinta, hapus noda tinta dengan alcohol. Celupkan kapas ke dalam alcohol. Tekan-tekan kapas tersebut pada noda di sepatu agar noda terhapus dari lapisan kulit. Kemudian lap sepatu dengan kain putih yang dicelupkan ke dalam air dingin. Angin-anginkan semalam di area terbuka.
- Jika noda membandel (susah dihilangkan), campurlah cuka dengan air untuk menghapus noda tersebut. Campurkan 2 sendok makan cuka ke dalam 1 setengah gelas air. Lap sepatu dengan air campuran tersebut menggunakan kain putih bersih. Setelah itu bersihkan sepatu dengan air dingin dan kain kaos untuk menghilangkan bau cuka ataupun residu.
- Angin-anginkan hingga terasa kering.
Dan jika anda berminat untuk membeli sepatu kulit asli silahkan berkunjung ke toko kami, SP Collection. Kami menjual dan memproduksi sepatu kulit asli tingkat 1 dan biasa melayani untuk POLRI, TNI, DISHUB, LLAJ, dll.
Berbagai ragam pilihan sepatu kulit tersedia di toko kami klik disini
Alamat toko:
Jl. Wedoro Belahan RT 1 RW 7 Wedoro - Waru - Sidoarjo - Jawa Timur
Telp: 031 8557474
CS: 082281827374
0 Response to "TIPS MEMBERSIHKAN NODA PADA SEPATU KULIT SAPI & KULIT ULAR"
Post a Comment